Logo
Logo

15 March 2024 5 months ago

Unique Story of Spanish Lavender

SHARE ON

Ampuh Bikin Rileks, Yuk Kenali KeunikanSpanish Lavender

 

Bunga lavender mungkin sudah tidak asing di telinga kita. Ekstrak dari bunga ini kerap ditemui pada produk parfum, sabun, produk perawatan tubuh, hingga minyak aromaterapi. Dari banyaknya spesies bunga lavender, ada salah satu lavender terbaik di dunia, yaitu Spanish lavender. Seperti apa keistimewaan Spanish lavender? Simak Yuk!

 

Ini 5 Fakta Unik Spanish lavender

Ladang terbesar Spanish lavender terletak di Brihuega, Provinsi Guadalajara, Spanyol Timur-Tengah. Kawasan ladang Spanish lavender ini sudah bak oasis di tengah gersangnya kawasan tersebut. Apa saja fakta unik Spanish lavender ini? Baca penjelasan ini sampai akhir ya!

 

  1. Tumbuh di Tanah Berpasir dan Butuh Panas Matahari

Spanish lavender tumbuh dengan baik di tanah berpasir, berkerikil, dan memiliki drainase yang bagus. Bunga ini tidak suka tanah yang basah, sehingga untuk mengakalinya, petani Brihuega menggunakan irigasi tetes, agar tanah dalam kondisi lembab. Selain itu, Spanish lavender juga membutuhkan kawasan yang memiliki matahari penuh sekitar 6-8 jam.

 

  1. Kandungan Atsiri-nya Bisa Hilang Jika Kontak dengan Suhu Tinggi

Setiap Bulan Juli dan Agustus atau saat musim panas, Spanish lavender mengandung minyak atsiri paling tinggi dan siap dipanen oleh petani. Panen Spanish lavender dilakukan saat bunga sudah berkembang baik dan bagian bawahnya mulai terbuka.

 

Fakta lainnya, petani Brihuega juga harus memotong batangnya di pagi hari untuk menjauhkan bunga dari sinar matahari langsung. Spanish lavender juga tidak boleh kontak dengan suhu yang lebih tinggi, karena bisa membuat kualitas minyak atsiri-nya buruk atau bahkan hilang.

 

  1. Butuh Waktu 3 Jam untuk Menghasilkan Sebotol Minyak

Mengolah Spanish lavender menjadi minyak butuh kesabaran ekstra. Bagaimana tidak, untuk menghasilkan satu botol minyaknya saja, dibutuhkan 22 kilogram bunga dan waktu penyulingan selama 3 jam. Tak heran, jika minyak dari Spanish lavender ini sangat berharga.

 

  1. Musim Panen Lavender Jadi Momen “Pesta” Warga Brihuega

Lavender dari Brihuega menyumbang hampir 10 persen dari total produksi minyak esensial lavender dunia. Untuk merayakan musim panen, setiap tahun di Bulan Juli, warga lokal mengadakan Festival Lavender. Pameran produk hingga konser diadakan di festival tersebut saat mata hari terbenam.

 

  1. Kaya Manfaat untuk Kulit dan Bisa Bikin Memperbaiki Mood

Lavender memiliki sifat anti-inflamasi dan antioksidan yang dapat membantu melindungi kulit dari kerusakan. Spanish lavender juga dapat melembabkan kulit, masalah kulit pecah-pecah dan kering akan teratasi, lho.

Selain itu, aroma lavender yang menenangkan sistem saraf, dapat membuat kamu lebih rileks dan tenang. Kamu yang punya masalah sulit tidur atau insomnia, bisa banget pakai produk dengan wangi lavender untuk membantu kamu cepat tidur.

 

Kabar baiknya, Spanish lavender ini sudah ada dalam produk body care dari Earth Love Life varian Spanish lavender & Javanese Rice Milk. Jadi kamu nggak perlu jauh-jauh ke Spanyol untuk menikmati manfaatnya. Rangkain produk Earth Love Life berupa body wash dan body serum ini bakal memanjakan kulit sekaligus boosting mood kamu.

 

Aroma Spanish lavender dan kandungan rice milk dalam rangkain produk Earth Love Life ini cocok digunakan saat malam hari, supaya tidur lebih nyenyak dan nutrisi kulit terpenuhi. Aroma oriental gourmand dalam mood boosting fragrance-nya bakal bikin kamu lebih rileks, dan nantinya bangun tidur lebih fresh.

 

Komposisi bahan dalam Earth Love Life varian Spanish lavender & Javanese Rice Milk ini dijamin alami. Sebab, Earth Love Life berkomitmen mengusung konsep halal green beauty. Untuk informasi detail produk dan pembeliannya, kamu bisa langsung kunjungi website Earth Love Life, ya!


 

Resume:

5 Keunikan Spanish Lavender

1. Tumbuh di Daerah Berpasir dan Matahari Penuh

2. Kandungan Atsiri Hilang Jika Kontak dengan Suhu Tinggi

3. Butuh Penyulingan 3 Jam untuk Sebotol Minyak

4. Festival Lavender

5. Manfaat untuk Kulit dan Mood

 

References: 

https://www.jardineriaon.com/id/bidang-lavender-brihuega.html

https://www-thespruce-com.translate.goog/spanish-lavender-growing-guide-5202208?_x_tr_sl=en&_x_tr_tl=id&_x_tr_hl=id&_x_tr_pto=tc 

Ampuh Bikin Rileks, Yuk Kenali KeunikanSpanish Lavender

 

Bunga lavender mungkin sudah tidak asing di telinga kita. Ekstrak dari bunga ini kerap ditemui pada produk parfum, sabun, produk perawatan tubuh, hingga minyak aromaterapi. Dari banyaknya spesies bunga lavender, ada salah satu lavender terbaik di dunia, yaitu Spanish lavender. Seperti apa keistimewaan Spanish lavender? Simak Yuk!

 

Ini 5 Fakta Unik Spanish lavender

Ladang terbesar Spanish lavender terletak di Brihuega, Provinsi Guadalajara, Spanyol Timur-Tengah. Kawasan ladang Spanish lavender ini sudah bak oasis di tengah gersangnya kawasan tersebut. Apa saja fakta unik Spanish lavender ini? Baca penjelasan ini sampai akhir ya!

 

  1. Tumbuh di Tanah Berpasir dan Butuh Panas Matahari

Spanish lavender tumbuh dengan baik di tanah berpasir, berkerikil, dan memiliki drainase yang bagus. Bunga ini tidak suka tanah yang basah, sehingga untuk mengakalinya, petani Brihuega menggunakan irigasi tetes, agar tanah dalam kondisi lembab. Selain itu, Spanish lavender juga membutuhkan kawasan yang memiliki matahari penuh sekitar 6-8 jam.

 

  1. Kandungan Atsiri-nya Bisa Hilang Jika Kontak dengan Suhu Tinggi

Setiap Bulan Juli dan Agustus atau saat musim panas, Spanish lavender mengandung minyak atsiri paling tinggi dan siap dipanen oleh petani. Panen Spanish lavender dilakukan saat bunga sudah berkembang baik dan bagian bawahnya mulai terbuka.

 

Fakta lainnya, petani Brihuega juga harus memotong batangnya di pagi hari untuk menjauhkan bunga dari sinar matahari langsung. Spanish lavender juga tidak boleh kontak dengan suhu yang lebih tinggi, karena bisa membuat kualitas minyak atsiri-nya buruk atau bahkan hilang.

 

  1. Butuh Waktu 3 Jam untuk Menghasilkan Sebotol Minyak

Mengolah Spanish lavender menjadi minyak butuh kesabaran ekstra. Bagaimana tidak, untuk menghasilkan satu botol minyaknya saja, dibutuhkan 22 kilogram bunga dan waktu penyulingan selama 3 jam. Tak heran, jika minyak dari Spanish lavender ini sangat berharga.

 

  1. Musim Panen Lavender Jadi Momen “Pesta” Warga Brihuega

Lavender dari Brihuega menyumbang hampir 10 persen dari total produksi minyak esensial lavender dunia. Untuk merayakan musim panen, setiap tahun di Bulan Juli, warga lokal mengadakan Festival Lavender. Pameran produk hingga konser diadakan di festival tersebut saat mata hari terbenam.

 

  1. Kaya Manfaat untuk Kulit dan Bisa Bikin Memperbaiki Mood

Lavender memiliki sifat anti-inflamasi dan antioksidan yang dapat membantu melindungi kulit dari kerusakan. Spanish lavender juga dapat melembabkan kulit, masalah kulit pecah-pecah dan kering akan teratasi, lho.

Selain itu, aroma lavender yang menenangkan sistem saraf, dapat membuat kamu lebih rileks dan tenang. Kamu yang punya masalah sulit tidur atau insomnia, bisa banget pakai produk dengan wangi lavender untuk membantu kamu cepat tidur.

 

Kabar baiknya, Spanish lavender ini sudah ada dalam produk body care dari Earth Love Life varian Spanish lavender & Javanese Rice Milk. Jadi kamu nggak perlu jauh-jauh ke Spanyol untuk menikmati manfaatnya. Rangkain produk Earth Love Life berupa body wash dan body serum ini bakal memanjakan kulit sekaligus boosting mood kamu.

 

Aroma Spanish lavender dan kandungan rice milk dalam rangkain produk Earth Love Life ini cocok digunakan saat malam hari, supaya tidur lebih nyenyak dan nutrisi kulit terpenuhi. Aroma oriental gourmand dalam mood boosting fragrance-nya bakal bikin kamu lebih rileks, dan nantinya bangun tidur lebih fresh.

 

Komposisi bahan dalam Earth Love Life varian Spanish lavender & Javanese Rice Milk ini dijamin alami. Sebab, Earth Love Life berkomitmen mengusung konsep halal green beauty. Untuk informasi detail produk dan pembeliannya, kamu bisa langsung kunjungi website Earth Love Life, ya!


 

Resume:

5 Keunikan Spanish Lavender

1. Tumbuh di Daerah Berpasir dan Matahari Penuh

2. Kandungan Atsiri Hilang Jika Kontak dengan Suhu Tinggi

3. Butuh Penyulingan 3 Jam untuk Sebotol Minyak

4. Festival Lavender

5. Manfaat untuk Kulit dan Mood

 

References: 

https://www.jardineriaon.com/id/bidang-lavender-brihuega.html

https://www-thespruce-com.translate.goog/spanish-lavender-growing-guide-5202208?_x_tr_sl=en&_x_tr_tl=id&_x_tr_hl=id&_x_tr_pto=tc 

RELATED ARTICLES

You might like these readings too